Posting Terakhir di Blog ini

Hallo pembaca, saya rasa ini bakalan jadi posting terakhir saya untuk blog ini karena blog ini sudah saatnya masuk masa vakum nya :d . Saya akan melanjutkan menulis artikel di blog dengan domain com . https://www.marwanto606.com Ternyata sudah sangat lama saya mulai menulis dan belajar nge blog dari awalnya membuat blog di tahun 2014, dan ternyata sudah sangat banyak sekali ilmu yang saya peroleh dari kegiatan blogging ini, dari mulai belajar html,css,js,php,seo,backlink dan masih banyak lagi. Saya masih ingin melanjutkan menulis dan belajar membuat artikel yang baik serta seo friendly, oleh karena itu saya putuskan untuk membuat blog menggunakan domain agar terlihat pro nya :d Berikut bebrapa artikel yang saya tulis yang memperolah banyak viewer di blog ini yaitu : Cara Membuat Bootable Flashdisk Windows Lewat CMD Tanpa Software Cara Reset Printer Canon MP287 Mengenal Stereogram Dan Bagaimana Cara Melihatnya Semua link out untuk blog ini sudah saya hilangkan.

Cara Mengaktifkan Low Light Mode Pada Zenfone 4

Cara Mengaktifkan Low Light Mode Pada Zenfone 4
Fitur Low Light Mode merupakan fitur yang ada pada kamera yang mampu untuk mengambil gambar di area yang hanya memiliki sedikit cahaya. Fitur Low Light Mode ini sudah tersedia pada Asus Zenfone 2, 5, 6 dan C, namun untuk asus zenfone 4 sepertinya tidak dilengkapi dengan fitur ini. Namun ada caranya agar hp asus zenfone 4 dapat mengnggunakan fitur ini yaitu dengan mengubah nomor seri hp ke versi yang lebih tinggi. Untuk dapat merubahnya maka hp asus zenfone 4 kalian harus sudah di root karena kita akan merubah sedikit file build yang ada pada system yang tentunya akan membutuhkan akses root terlebih dahulu jika masih belum di root silahkan baca Cara Root Asus Zenfone 4 Kitkat Menggunakan PC atau Cara Root Asus Zenfone 4 Lollipop Menggunakan PC. Saya disini menggunakan android versi 5.0 alias lollipop jika pada android kit kai saya belum mencobanya silahkan kalian coba sendiri.
Cara Mengaktifkan Fitur Low Light Mode pada asus Zenfone 4:
  • Siapakan Root Explore kalo belum punya silahkan di download disini
  • Masuk ke Folder root/system kemudian cari file build.prop
  • Back up dulu file build.prop
  • Buka file build.prop yang ada pada folder system menggunakan Text Editor
  • Cari dan ubah tulisan "ASUS_T00I" menjadi "ASUS_Z002"
  • Seperti gambar dibawah ini
Cara Mengaktifkan Low Light Mode Pada Zenfone 4
  • Kemudian klik Save dan Exit lalu tinggal kalian restart hp kalian
  • Selesai.
Cara Mengaktifkan Low Light Mode Pada Zenfone 4
Tinggal dilihat apakah sudah muncul fitur low light mode/cahaya redup pada hp kalian.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Posting Terakhir di Blog ini

Staedtler Pensil Terbaik Untuk Anak

Cara Membuat Bootable Flashdisk Windows Lewat CMD Tanpa Software